Plak!
"Sengaja kamu ya menghindar dariku? Hutangmu sudah 2 juta, belum sama bunganya. Aku sudah cukup bersabar menunggu kamu mengangsurnya."
Weni tertunduk sambil memegang pipinya yang panas tertampar.
"Maaf, aku belum punya uang untuk membayar," katanya dengan wajah datar tanpa air mata.
"Aku sudah bosan dengar alasanmu ini dan itu. Kalau dalam satu Minggu kamu tidak membayar hutangmu. Akan ku datangi ke rumahmu dan kukatakan semua sama suamim...