Masih ingatkah kamu saat itu? Waktu kebersamaan kita saat masih putih abu-abu dulu?
Saat itu kamu selalu membuat hari-hari ku bermakna. Apa Lagi saat kita bersama, Aku merasa nyaman.
Sore itu kita melalui jalan yang sama. Berbincang membicarakan impian kita. Aku tersenyum dan sangat bahagia saat itu. Bisa berjalan di sisi mu, Merupakan kebahagiaan kecil ku.
Kala itu kamu bertanya pada ku. "Kamu mau kuliah? Ambil jurusan apa?“
Dan ku jawab "Aku ...