"Bu, ayah pergi kemana?" Tanya Kumala
Keriput di wajah wanita yang hampir menginjak setengah abad itu nampak kusut, ia tidak mungkin mengatakan, bahwa sang Ayah, mencari sayur sisa di pasar dan tukang masak. Keringat dingin membasa...