Orang yang Selalu Pulang Lebih Dulu

Oleh: Aulia umi halafah

Setiap malam, aku melihat orang yang sama di halte kecil dekat rumah. Jamnya selalu mirip—terlalu malam untuk disebut sore, terlalu cepat untuk disebut dini hari. Ia berdiri sedikit menjauh dari lampu, seperti sengaja tidak ingin terlihat, tapi juga tidak benar-benar bersembunyi.

Kami tidak pernah saling menyapa. Tidak pernah bertukar senyum. Hanya dua orang asing yang sama-sama tahu, kehadiran itu ada. Kadang ia datang lebih dulu. Kadang aku. ...

Baca selengkapnya →