Dr. Buta Huruf

Oleh: snang.tjarita

April, 1949

Pada masa-masa yang tegang, dan aroma tanah tanam paksa masih mengintai negara baru yang bernama Indonesia.

Pada persimpangan di antara Republik Kesatuan dan Republik Serikat. Para petinggi kini sudah sibuk dengan urusan rakyatnya. Terutama Departemen Pengajaran, Kesenian, dan Ilmu Pengetahuan.

Seorang Dr. Buta Huruf berdiri di depan anak-anak dan dewasa, di sebelahnya tampak papan tulis yang disandarkan pada sebuah kursi.

Tangan kanannya...

Baca selengkapnya →