Americanesia

Oleh: ef fatma

Blurb

Seni genosida ditengah ombak krisis moneter? Novel ini mengisahkan tentang bagaimana perjuangan muda-mudi Indonesia dalam menyelamatkan bangsanya dari kerjasama yang bernama Americanesia. Berawal dari kecerobohan sang pemuda yang bergabung dalam kerjasama antara Indonesia dan Amerika. Ia tidak mengetahui bahwa ada niat buruk terselubung didalam kerjasama tersebut. Hal ini membuat bangsa Indonesia berada dijurang yang berbahaya. Akhirnya empat orang kawannya bersusah payah berjuang agar kerjasama tersebut tidak terlaksana. Lalu, siapakah sebenarnya dalang dari kerjasama tersebut? Berlatarkan tahun 98, dengan peralatan yang seadanya, kelima pemuda pemudi tersebut berjuang membela bangsanya. Akankah berhasil? Bagaimana bisa lima orang pemuda pemudi mengalahkan bangsa Amerika?

Lihat selengkapnya