Blurb
Class Of Lie menceritakan tentang kelas kriminal dan misteri disalah satu SMA bergengsi di kota Malang, Jawa Timur. Sekolah ini menekankan pada muridnya untuk belajar selama 18 jam, mereka belajar selama 18 jam untuk masuk Universitas yang mereka ingin kan. Namun, di balik kegiatan belajar tersebut ada seorang siswa yang meninggal dunia bahkan sampai saat ini meninggalnya masih belum tahu pasti mengapa. Ada dimana salah satu murid dari SMA ini terjerat oleh kasus pembunuhan terhadap temannya sendiri , selain kasus pembunuhan ada juga kasus pembullyan , dan kasus dimana jual-beli nilai terhadap siswa-siswa nya. Tidak heran jika kasus jual-beli nilai ini sering disalah gunakan terhadap guru dan para orang tua , karena orang tua mengingkan anaknya memasuki Universitas yang mereka inginkan. Orang tua juga menekankan pembelajaran terhadap anaknya , para anak harus menaati peraturan orang tua mereka harus melakukan apa yang diperintahkan. Orang juga lebih egois terhadap anaknya , mereka menekankan apa yang tidak disukai oleh anak-anaknya , itu bisa mengakibatkan kesalahan fatal untuk anak-anak.