Harga Sebuah Nyawa

Oleh: revin palung

Blurb

Tahun 2049, perang teknologi antar negara terjadi. Robot diperdagangkan secara bebas yang mengakibatkan banyak orang kehilangan pekerjaannya. Angka kemiskinan semakin tinggi. Oleh karena itu, pemerintah menciptakan dua program baru untuk menanggulangi kemiskinan.

1. Mengesahkan dekrit Auditorial yang menggolongkan kemiskinan sebagai kejahatan tingkat pertama dan pelakunya harus dieksekusi di tempat.
2. Mendirikan divisi Auditorial yaitu lembaga kepolisian yang bertugas memeriksa dan mengeksekusi kaum miskin.

Ini adalah cerita tentang robot, manusia dan kemanusiaan.

Lihat selengkapnya