I love my lecturer

Vivin Manzuroh
Chapter #1

Episode 1

" hujan sampaikan pesanku kepadanya bahwa aku sangat merindukan kehadirannya yang telah pergi untuk selamanya "

hari-hari yang kulewati terasa sepi sudah tak ada canda tawamu lagi waktu berlalu tanpa jeda sedikitpun hingga terasa enggan untuk tersenyum lagi.

tepat 6 bulan kepergianmu, masih sakit rasanya mengingat saat kamu menghembuskan napas terakhirmu dipelukanku, sesak rasanya dada ini.

"rain, ada pelanggan yang manggil kamu. kenapa diam aja kaya patung pancoran? Saya rugi gaji kamu tiap bulan kalau kerjaan kamu bisanya ngelamun aja "

seketika lamunannya buyar mendengar bentakan bos pemilik cafe senja itu.

"iya bu,maaf"

setengah berlari menghampiri meja pelanggan dengan tergesa-gesa hingga pelayan mungil itu menabrak seseorang perempuan kaya yang cantik.

" hei,kalo jalan pakai mata nggak liat gua segede ini" bentaknya membuat semua pandangan mata tertuju pada pelayan mungil yang sudah jatuh ke lantai.

"maaf mba, saya buru-buru" sahutnya

"sudah dera, dia nggak sengaja" ucap seorang lelaki tampan disamping perempuan cantik itu.

Gadis mungil itu menatap wajah pasangan itu bergantian namun saat melihat lelaki itu kenapa perasaan nya seperti tidak asing, perasaan nya seperti dekat dengan seseorang yang sangat di rindukannya, pikir raina.

"inget ya lo, pakai mata kalo jalan" ucapnya lagi dengan keras.

"iya mba, maaf"

'siapa lelaki itu, kenapa jantung ini berdegup kencang saat bertemu dia?' dalam benak raina bertanya.

***

seperti biasa, rutinitas seorang Raina sanjaya pagi kuliah dan malam bekerja untuk memenuhi kebutuhannya karna ia hanya tinggal sendiri tanpa orang tua dan sanak saudara.

Lihat selengkapnya