Hari 2: Saat Dunia Tak Memahami
Tenyata pagi begitu cepat berganti,,aku telah terbangun di pagi yang berbeda namun masih dengan suasana hati yang sama, gerimis pagi ini begitu syahdu suara rintik hujan dan bunyi dedaunan yang di terpa angin pagi bgituu menusuk kulit, tapi entah mengapa aku begitu menyukai angin dingin ini seolah ia menyapa ku "jangan takut,,! aku hanya pagi yang disertai rintik hujan dan angin saja, bercerita lah angkat pena mu aku akan mendengar dan menemani mu meski saat dunia tak memahami". Maka ku mulai tulisan ku hari ini..!!
Pernah merasa seperti berbicara, tapi tak didengar? Seperti menjelaskan, tapi tak dimengerti?