Tanah orang hilang

Oleh: Bungaran gabriel

Blurb

Budi adalah anak Yatim. Hidup Budi dan ibunya sangat susah sepeninggal bapaknya. Empat tahun kemudian ibu nya menikah lagi dengan duda beranak tiga, Jarot. Hidup Budi berubah, dia selalu dirundung kedua saudara tirinya, Andro dan Elias. Awalnya iseng, tetapi lama kelamaan kelakuan Andro dan Elias semakin kelewatan, mereka mengajak Budi naik gunung untuk dihajar ditinggalkan ditengah hutan. Budi dibuat tak berdaya. Malam semakin larut, kabut tebal pun muncul. Tak lama terdengar suara gemuruh dan suara hujan. Budi mencari tempat berlindung melihat pohon besar dibalik kabut. Saat dia menyusuri kabut, gemuruh besar dan badai datang. Saat reda, suasana berubah menjadi ramai, Budi sekarang berada di tanah orang hilang.
Budi cukup lama terjebak. Saat dia kembali, pembalasan dimulai. Semua orang yang disekitarnya satu persatu celaka.

Lihat selengkapnya