99.99% Headshot

Oleh: Veron Fang

Apa pendapat lo saat lo baca judul cerita pendek ini?

Sebelum lo bertanya-tanya, gue sudah survey dengan otak gue sendiri. Yah kali gue harus sebar selebaran atau sebar kuesioner ke orang-orang. Mending yang sebar survey penulis terkenal, ini belum jadi penulis aja udah songong.

“Eh, kok gue malah curhat ya!”

Kembali lagi nih, gue sudah rangkum beberapa pertanyaan yang kemungkinan kalian tanyakan ke gue.

“Kenapa harus 99,99%?”

“Kok judulnya ...

Baca selengkapnya →