Malayan Croatoan

Oleh: N.P. Ramadhan

Semua rumah kosong, bisnis tutup, dan jalan-jalan sunyi tanpa kehidupan sama sekali. Tidak ada suara anak-anak bermain, suara pasar yang ramai, atau tawa pekerja asing yang biasanya memenuhi pulau itu. Yang tersisa hanyalah sebuah pesan misterius yang tertulis dengan cat merah di pintu gedung serbaguna: "Croatoan." Pulau itu terletak di tengah samudera yang biru dan indah di sisi timur Pulau Sumatera, dulunya pulau ini adalah tempat kediaman bagi...

Baca selengkapnya →