Perempuan yang Memandangi Sungai & Guguran Daun-daun Akasia

Oleh: Juli Prasetya

Hal-hal sederhana yang hadir di dalam hidup kita juga selayaknya bisa dirayakan dengan indah. Karena tidak setiap hari kita menemukan langit pagi yang begitu cerah, langit sore yang menyilaukan cahayanya. Nuansa kebeningan dan keheningan sejenak yang bisa kita rasakan, adalah juga hal kecil yang setiap hari bisa temukan tanpa kita sadari. Seperti yang kusaksikan sore ini.

Pucuk daun-daun mengering, perlahan meranggas dan sebentar lagi terlepas dari rera...

Baca selengkapnya →